Pada lap ke-2, Marquez berhasil melewati Crutchlow untuk meraih tempat kedua.
Insiden terjadi setelah Scott Redding terjatuh di tikungan 8. Dia kembali melanjutkan balapan.
Scott Redding has fallen at Turn 8 #BritishGP #MotoGP@Reddingpower @PramacRacing pic.twitter.com/qraOEaO5Vn
— Crash.net MotoGP (@crash_motogp) 4 September 2016
Vinales memimpin balapan dengan keunggulan 1,8 detik atas Marquez pada lap ke-4.
We want whatever @maverickmack25 had for breakfast
15 laps to go and he has a 1.8sec lead! #BritishGP pic.twitter.com/ddghxOeUYS
— MotoGP™ (@MotoGP) 4 September 2016
Sementara itu, Rossi berhasil melewati Crutchlow yang menjadi pebalap tercepat ketiga.
Pada lap ke-6, Rossi melanjutkan manuvernya dengan menggeser Marquez untuk berada di posisi kedua.
Man on the move @ValeYellow46
He's through on #CC35 & #MM93 and hunting down @maverickmack25 #BritishGP pic.twitter.com/NpG6Gc5ZdD
— MotoGP™ (@MotoGP) 4 September 2016
Redding kembali terjatuh. Kali ini, dia tergelincir di tikungan 13 dan melanjutkan balapan setelah insiden ini.
.@Reddingpower rejoined after his first crash but has gone down again at turn 13#RiderOK #BritishGP pic.twitter.com/7UPENdCZbd
— MotoGP™ (@MotoGP) 4 September 2016
Hingga lap ke-8, Vinales masih nyaman memimpin jalannya balapan. Dia unggul 2,8 detik atas Rossi.
Perubahan posisi kembali terjadi seiring dengan manuver yang dilakukan Crutchlow dan Iannone. Cructhlow kini berada di posisi ke-3, sedangkan Andrea Iannone (Ducati) ke-5.
Iannone now the man on the move, past Crutchlow for 3rd #BritishGP #MotoGP pic.twitter.com/9qgYjPYTXa
— Crash.net MotoGP (@crash_motogp) 4 September 2016
Iannone melanjutkan manuvernya dengan melewati Marquez dan Crutchlow dan berhasil berada di urutan kedua pada lap ke-12.
.@andreaiannone29 is on a charge!
He's taken #CC35 and now battles with #VR46 for 2nd! #BritishGP https://t.co/DBgZlWi62D
— MotoGP™ (@MotoGP) 4 September 2016
Lima pebalap selanjutnya terlibat persaingan ketat untuk memperebutkan posisi kedua. Mereka adalah Iannone, Crutchlow, Rossi, Marquez, dan Dani Pedrosa (Repsol Honda)
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | juara |
Komentar