Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tontowi/Liliyana Jadi Panutan Pendobrak Kemustahilan

By Septian Tambunan - Kamis, 18 Agustus 2016 | 08:59 WIB
Liliyana Natsir dan Tontowi Ahmad memamerkan medali emas Olimpiade Rio 2016 yamg diraih seusai memenangi nomor ganda campuran, Rabu (17/8/2016).
PIPIT PUSPITA RINI/JUARA.NET
Liliyana Natsir dan Tontowi Ahmad memamerkan medali emas Olimpiade Rio 2016 yamg diraih seusai memenangi nomor ganda campuran, Rabu (17/8/2016).

Ketua Komite Olimpiade Indonesia (KOI), Erick Thohir, ikut bersuara terkait prestasi yang diukir Owi/Butet.

“Bangsa Indonesia bangga terhadap prestasi Tontowi dan Liliyana yang berhasil mengembalikan tradisi emas di cabang bulu tangkis," ujar Erick dalam rilis yang diterima JUARA.

"Banyak sejarah terjadi di setiap perhelatan Olimpiade dan bukan hal yang tidak mungkin bagi Indonesia untuk menorehkan sejarah baru ke depannya. Kita harus terus menjadi bangsa yang optimis," tuturnya lagi.

Menarik dinantikan munculnya pendulang emas baru Indonesia lainnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : KOI


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X