Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usaha Pelatih Lokal Menciutkan Nakhoda Asing di TSC 2016

By Jumat, 29 April 2016 | 20:01 WIB
Pelatih Bali United, Indra Sjafri (kiri) memberikan instruksi anak asuhnya usai latihan di Lapangan Trisakti, Legiun, Jumat (22/4/2016).
YAN DAULAKA/BOLA/JUARA.NET
Pelatih Bali United, Indra Sjafri (kiri) memberikan instruksi anak asuhnya usai latihan di Lapangan Trisakti, Legiun, Jumat (22/4/2016).

BU mulai menggunakan jasa pemain asing demi bersaing di TSC 2016. Serdadu Tridatu ingin “merek” mereka mulai dikenal.

“Mengapa ada perubahan? Pertama, klub dihargai kalau rating televisinya bagus. Kedua, klasemen juga menjadi tolak ukur pendanaan dari operator. Kami cuma ingin masuk 10 besar," ujarnya.

"Karena itu, pemain muda saja tidak cukup, harus ada tambahan pemain asing," lanjutnya.


(GRAFIS: ANDREAS JOEVI/JUARA.NET)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Tabloid BOLA No. 2.664


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X