Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Football Association Lolos dari Tanggung Jawab Terbesar Tragedi Hillsborough

By Firzie A. Idris - Kamis, 28 April 2016 | 16:55 WIB
Kondisi Stadion Hillsborough di Sheffield, Inggris,  pada 26 April 2016.
MATTHEW LLOYD/GETTY IMAGES
Kondisi Stadion Hillsborough di Sheffield, Inggris, pada 26 April 2016.


Para suporter Liverpool yang tergencet di Stadion Hillsborough pada laga semifinal Piala FA antara Liverpool dan Hillsborough, di Sheffield, Inggris, 15 April 1989.(DAVID CANNON/GETTY IMAGES)

Laporan Chief Executive FA ketika itu, Graham Kelly, dua hari setelah tragedi pun tak menyinggung sama sekali kenapa venue tak memadai tersebut yang terpilih.

Sampai ketika kebenaran akhirnya terkuak dan para suporter dinyatakan tak bersalah, FA pun hanya mengucapkan "kembali berduka sedalam-dalamnya dan menyesali kejadian tragis yang terjadi di salah satu jadwal pertandingan kami, yang menyebabkan hilangnya nyawa."

Menurut Independent, pernyataan tanpa signifikansi dan tak mengakui kesalahan awal ini mengkhianati mereka yang selamat dari tragedi tersebut, beserta keluarga, dan sepak bola secara keseluruhan.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Independent


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X