Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hamilton Berharap Sistem Kualifikasi Baru Tetap Digunakan

By Minggu, 24 April 2016 | 13:27 WIB
Pebalap tim Mercedes, Lewis Hamilton, melakukan pitstop untuk mengganti ban di ajang lomba GP Tiongkok, 17 April 2016.
MARK THOMPSON/GETTY IMAGES
Pebalap tim Mercedes, Lewis Hamilton, melakukan pitstop untuk mengganti ban di ajang lomba GP Tiongkok, 17 April 2016.

Meski demikian, Hamilton sukses mengakhiri balapan di posisi ketujuh, sementara rekan satu timnya, Nico Rosberg, keluar sebagai juara.

Tiga kemenangan yang diraih Rosberg musim ini membuat pebalap Jerman itu memimpin klasemen sementara dengan nilai 75, unggul 36 poin dari Hamilton diposisi kedua.

Seri balapan berikutnya, yakni GP Rusia akan digelar di Sikuit Sochi Autodrom pada 29 April hingga 1 Mei.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Delia Mustikasari
Sumber : Autosport.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X