Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wawancara Asisten Pelatih Bali United: Tim Kami Tidak Sekadar Numpang Lewat

By Yan Daulaka - Senin, 4 April 2016 | 21:07 WIB
Penyerang Yabes Roni dan Silvio Escobar (86) merayakan gol tunggal Bali United ke gawang PS Polri di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (27/3/2016).
YAN DAULAKA/BOLA/JUARA.NET
Penyerang Yabes Roni dan Silvio Escobar (86) merayakan gol tunggal Bali United ke gawang PS Polri di Stadion Kapten I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (27/3/2016).

 


Gelandang Bali United, I Gede Sukadana, senang Kiko Insa gabung timnya. (YAN DAULAKA/BOLA/JUARA.NET)

JUARA: Artinya, Anda optimistis Bali United akan memberikan warna baru dan akan bisa menjawab keraguan sebagian pencintanya saat kompetisi nanti?

EKO: Tentu harus optimis dengan apa yang kami kerjakan.

Yang jelas, jika kami hanya ingin instan mau menang dan juara dalam sebuah turnamen, kami tinggal bilang pemilik tim ini untuk mendatangkan pemain-pemain berkelas di berbagai posisi dan kami juara, selesai sudah.

 

JUARA: Coach Djarot, apakah anda sepakat dengan coach Eko jika turnamen-turnamen selama ini yang diikuti Bali United sebagai jalan alternatif untuk mencari formulasi terbaik sebelum tampil di kompetisi?

DJAROT: Seperti misi dan progress tim ini bermarkas di Bali, bahwa tim ini dipersiapkan dengan membangun fondasi terlebih dahulu.

Kalau kami hanya ingin mau juara maka kami hanya bilang ke owner untuk mendatangkan pemain-pemain yang bisa menunjang juara.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : juara


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X