Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Hal Menarik dari Hasil Imbang 0-0 Rumania Vs Spanyol

By Beri Bagja - Senin, 28 Maret 2016 | 04:09 WIB
Pemain Rumania, Steliano Filip (depan), mempertahankan bola dari gelandang serang Spanyol, David Silva, dalam duel uji coba di Cluj, Rumania, 27 Maret 2016.
DEAN MOUHTAROPOULOS/GETTY IMAGES
Pemain Rumania, Steliano Filip (depan), mempertahankan bola dari gelandang serang Spanyol, David Silva, dalam duel uji coba di Cluj, Rumania, 27 Maret 2016.

5. Kutukan tanah Rumania

Skor imbang 0-0 di Cluj memperkuat tradisi tanah Rumania sebagai tempat yang paling sering mendatangkan kesulitan bagi Spanyol.

Total, La Roja sudah 6 kali gagal menang di sana, terbanyak di antara semua negara yang mereka datangi.

Sebelum duel uji coba kali ini, Spanyol takluk 1-3 dalam partai Kualifikasi Piala Eropa 1988 di ibu kota Rumania, Bukarest (29/4/1987).

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Beri Bagja
Sumber : Berbagai sumber


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X