"Ini adalah awal dari sebuah perjaanan. Kita sudah rindu simbol olahraga untuk berprestasi di tingkat dunia. F1 bukan sekadar olahraga kecepatan, di balik itu Rio harus berjuang menjaga kondisi fisik dengan fitnes dan dia pantas mendapat perhatian istimewa sejak 2010.
Vice President Communication Pertamina, Wianda Pusponegoro menjelaskan pihaknya telah menyetorkan dana sebesar 2,250 juta euro kepada manajemen Rio untuk membalap di F1.
"Sisanya akan dilunasi setelah Rio sudah melalui tiga seri F1. Pertamina tidak mengubah komitmen sejak Juni 2015 dengan menaikkan nilai bantuan dari 3 juta euro pada 2015 menjadi 5 juta euro tahun ini," ucap Wianda.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | - |
Komentar