Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

French Connection Arsenal Masih Ada

By Sabtu, 16 Januari 2016 | 09:24 WIB
Pierre-Emerick Aubameyang rayakan gol Dortmund ke gawang Ausgburg pada 16 besar DFB Pokal, Rabu (16/12/2015).
CHRISTOF STACHE/AFP
Pierre-Emerick Aubameyang rayakan gol Dortmund ke gawang Ausgburg pada 16 besar DFB Pokal, Rabu (16/12/2015).

Sang pemain mampu bermain sebagai gelandang serang dan sama baiknya ketika dimainkan sebagai striker tunggal.

Mirip dengan gaya The King Thierry Henry, legenda kesayangan Wenger asal Prancis.

Ciri Khas

Jika pilihan Wenger jatuh pada Aubameyang, maka satu ciri khas dari pasukan Arsenal bisa tetap bertahan, yaitu French connection.

Pasalnya, pada Januari ini bek kanan asal Prancis, Mathieu Debuchy, dikabarkan akan pergi demi mencari kesempatan bermain reguler di klub lain.

Warna Prancis selalu ada ada di Arsenal sejak Wenger masuk ke London pada 1996.

Wenger memulainya dengan membawa Patrick Vieira dan Remi Garde, yang sekarang menjadi pelatih di Aston Villa.

[video]http://video.kompas.com/e/4693643506001_ackom_pballball[/video]

Lalu pemain Prancis kian membanjir pada musim-musim berikutnya. Pada era 1990-an pasukan Wenger dihangatkan oleh darah Prancis sekelas Nicolas Anelka, Emmanuel Petit, Gilles Grimandi, sampai Henry.

Berlanjut ke Sylvain Wiltord, Robert Pirès, Gael Clichy, sampai Mathieu Flamini.


Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Tabloid BOLA no. 2.649


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X