Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kilas Balik 2015: Juventus Raja Italia

By Kamis, 31 Desember 2015 | 20:15 WIB
Para pemain dan ofisial Juventus merayakan keberhasilan mereka menjuarai Coppa Italia 2014-2015 usai mengalahkan Lazio di Stadio Olimpico, Roma, Italia, pada 20 Mei 2015.
PAOLO BRUNO/GETTY IMAGES
Para pemain dan ofisial Juventus merayakan keberhasilan mereka menjuarai Coppa Italia 2014-2015 usai mengalahkan Lazio di Stadio Olimpico, Roma, Italia, pada 20 Mei 2015.

Status tersebut sempat Roma jalankan dengan baik pada awal musim. Namun, mulai Oktober performa tim terus inkonsisten. Rentetan hasil buruk pada 2015 menegaskan Roma belum mengalami perkembangan dari musim sebelumnya.

[video]http://video.kompas.com/e/4646716505001_ackom_pballball[/video]

Ada banyak hal yang membuat Roma gagal memenuhi potensi. Cedera, ditinggal pemain top, serta kewajiban tampil di Liga Champions menguras tenaga dan mental para pemain. Napoli juga gagal mengganggu laju Juventus akibat masalah serupa.

Secara umum, ada statistik yang menunjukkan Serie A bukan liga yang membosankan. Serie A 2014-2015 mengumpulkan 1.024 gol atau rata-rata 2,72 gol per partai!

Total gol itu merupakan yang tertinggi di antara lima liga top Eropa: La Liga (2,66), Premier League (2,57), Ligue 1 (2,49), dan Bundesliga (2,66).

Penulis: Anggun Pratama

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : Tabloid BOLA Edisi 2.647


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X