Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Persita Tak Mau Muluk-muluk

By Fajar Mutaqin Ahmad - Kamis, 27 Agustus 2015 | 15:48 WIB
Persita, tak minder meski berstatus tim Divisi Utama.
Herka Yanis Pangaribowo/BOLA
Persita, tak minder meski berstatus tim Divisi Utama.

"Kami tidak punya hutang. Artinya kami dari sisi finansial sangat siap," kata Daniel.

Pemain anyar Persita, Raphael Maitimo, mengaku telah meyakinkan pelatih dan manajemen untuk tampil maksimal selama Piala Presiden berlangsung.

"Ini adalah sepak bola, semuanya mungkin terjadi. Kami memang dari klub Divisi Utama, tapi tidak berarti kami akan kalah dengan klub LSI," kata pemain naturalisasi itu.

Sebelum bergabung dengan Persita, Maitimo mengaku hanya menjalani latihan kecil-kecilan di kediamannya. "Berat badan saya stabil dan masih dalam kondisi fisik yang normal," tutur Maitimo.

Penulis: cw-1

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor :
Sumber : Harian BOLA 27 Agustus 2015


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X