"Kami lebih siap dan mereka juga masih bingung bola kami seperti apa. Pada gim kedua, mereka coba mengubah pola, tetapi kami sudah bisa mengantisipasinya,"kata Praveen.
"Kalau kata Akbar (Bintang Cahyono)/Winny (Oktavia Kandow) sama Alfian (Eko Prasetya)/Mar (Marsheilla Gischa Islami) yang sudah pernah ketemu lawan yang ini, memang katanya bagus. Cuma tadi di lapangan mereka kaya nggak keluar dan mungkin belum tahu bola-bola kami juga," tutur Melati.
Di sisi lain, Hafiz/Gloria melaju ke babak dua dengan mengalahkan Lu Ching Yao/Lee Chia Hsin (Taiwan), dengan skor 21-10, 21-18.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | badmintonindonesia.org |
Komentar