Terkait target untuk Djarum Superliga Badminton, Fung mengatakan bahwa tim PB Djarum ingin menjadi juara. Namun, persaingan dinilainya sangat ketat, salah satunya Mutiara Cardinal Bandung.
Baca Juga : Pebulu Tangkis Elite Dunia Siap Ramaikan Bandung pada Djarum Superliga Badminton 2019
"Saya terinspirasi dari kemenangan tim Mutiara. Saya pengagum tim Mutiara, kejurnas pun tim kami dikalahkan tim Mutiara. Pemain-pemain Mutiara bisa membuktikan dan selalu menampilkan yang terbaik saat dibutuhkan oleh timnya," ucap Fung.
Pada Kejurnas PBSI 2018 yang menggunakan format beregu campuran, PB Djarum dikalahkan Mutiara pada babak semifinal.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Delia Mustikasari |
Sumber | : | BolaSport.com |
Komentar