"Kami bisa bangkit babak kedua tetapi penyelesaian menjadi kendala," kata Herkis.
Baca Juga: PSIS Semarang Tak Menampik Bakal Waspadai Kekuatan Tira Persikabo
Nyoman Adi Parwa tak kuasa menyembunyikan kekecewaannya.
"Blunder yang berakibat fatal. Saya minta maaf," kata pemain bertahan BFCSU ini.
Usai di Madiun, pasukan dari Stadion Klabat Manado itu siap menuju Bali, guna memainkan laga tanggal 3 Agustus menghadapi PSIM Yogya.
"Kami harus fokus lagi lawan PSIM. Ini agenda home, tapi kita cuma main di Bali," kata sekretaris tim Mohammad Ridho.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Firzie A. Idris |
Sumber | : | Juara.net |
Komentar