Mereka balas memetik empat poin secara beruntun untuk menyamakan kedudukan menjadi 6-6.
Baca Juga: Owen: Kartu Merah Beckham di Piala Dunia 1998 Sikap Tidak Dewasa
Setelah itu, duel di antara penghuni pelatnas Cipayung itu berjalan ketat.
Namun, Greysia/Apriyani mampu lebih dulu mencapai poin interval.
Paruh awal gim kesatu ditutup dalam kedudukan 11-10 untuk keunggulan Greysia/Apriyani.
Selepas interval, permainan Greysia/Apriyani semakin matang.
Juara India Open 2019 itu mampu keluar dari tekanan Della/Rizki hingga akhirnya unggul cukup jauh, 15-11.
Baca Juga: Ditendang dari Skuad Liga Champions, Emre Can Ngamuk ke Juventus
Della/Rizki masih sempat menebar ancaman dengan menipiskan selisih poin menjadi 14-16.
Akan tetapi, laju kemenangan Greysia/Apriyani sudah tidak bisa dihentikan.
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | Tournamen Software |
Komentar