Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

BREAKING NEWS - FP4 MotoGP Australia 2019 Dihentikan, Kualifikasi Terancam

By Firzie A. Idris - Sabtu, 26 Oktober 2019 | 11:10 WIB
Sesi FP4 MotoGP Australia 2019 dihentikan sementara karena kondisi trek yang tak memungkinkan.
MOTOGP
Sesi FP4 MotoGP Australia 2019 dihentikan sementara karena kondisi trek yang tak memungkinkan.

Baca Juga: Fabio Quartararo Ungkap Penyebab Crash Hebat di FP1 MotoGP Australia 2019

Balapan di Sirkuit Phillip Island ini bakal menjadi balapan ke-400 bagi Valentino Rossi.

Secara historis, Yamaha punya catatan bagus di MotoGP Australia.

Mereka mencatatkan tiga kemenangan dari enam balapan terakhir, yang dicatatkan oleh Valentino Rossi (2014), Maverick VInales (2018), dan Jorge Lorenzo (2013).

Karakter sirkuit yang cepat dan mengalir sangat mengakomodasi kekuatan motor Yamaha M1 yang piawai dalam menikung dengan kecepatan tinggi.

Sebaliknya, kurangnya zona heavy braking dan straight panjang membuat kekuatan motor Honda dan Ducati tak relevan di sirkuit ini.

Jadwal MotoGP Australia 2019

Sabtu (26/10/2019)

06:50-07:35 WIB - FP3


Editor : Firzie A. Idris


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X