Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

HT Malaysia Vs Indonesia - Tembakan Bebas MVP Liga Malaysia Bikin Garuda Tertinggal

By Firzie A. Idris - Selasa, 19 November 2019 | 20:35 WIB
Jumpa pers jelang pertandingan timnas Malaysia vs timnas Indonesia di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (18/11/2019).
PSSI.ORG
Jumpa pers jelang pertandingan timnas Malaysia vs timnas Indonesia di Stadion Bukit Jalil, Kuala Lumpur, Malaysia, Selasa (18/11/2019).

Sementara itu di sektor penyerangan, Yeyen meletakkan pemain naturalisasi milik Madura United, Greg Nwokolo, sebagai ujung tombak penyerangan skuad Garuda.

Greg akan bekerja sama dengan dua pemain sayap andalan, Febri Hariyadi yang juga ikut membela timnas ketika dikalahkan Malaysia di pertemuan pertama, dan Septian David Maulana yang menjadi andalan timnas di masa kepelatihan Luis Milla.

Baca Juga: Detik-detik Gol Penalti Lionel Messi, Pelan tetapi Mematikan

Susunan pemain timnas Indonesia dan timnas Malaysia:

Malaysia (3-5-2): 22-Khairulazhan bin Mohd Khalid; 3-Shahrul Mohd Saad, 6-Corbin Ong Lawrence, 7-Mohamad Aidil Zafuan; 4-Muhammad Syahmi Safari, 8-Muhamad Nor Azam, 14-Mohamed Syamer Kutty, 15-Brendan Gan, 19-Muhammad Akhyar Rashid; 11-Muhammad Safawi Rasid, 13-Mohamadou Sumareh.

Pelatih: Tan Cheng Hoe.

Indonesia (4-3-3): 1-Muhammad Ridho; 22-Gavin Kwan Adsit, 5-Otavio Dutra, 16-Yanto Basna, 15-Ricky Fajrin; 6-Hendro Siswanto, 19-Bayu Pradana, 4-TM Ichsan; 13-Febri Hariyadi, 10-Greg Nwokolo, 7-Septian David Maulana.

Pelatih: Yeyen Tumena.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X