Anthony Joshua kini berlatih di di kamp latihannya di Kedutaan Besar Arab Saudi di Riyadh, Arab Saudi.
Baca Juga: Pukulan Deontay Wilder Terkeras Sepanjang Sejarah Tinju Dunia
"Saya merasa berbeda," tutur petinju berusia 30 tahun itu. "Saya merasaya pede, saya yakin. Saya telah bertinju sejak 2008. Kini,s aya merasa kembali ke masa-masa muda dan lebih lapar."
"Saya adalah seorang penantang. Ini adalah kesempatan saya di kejuaraan kelas berat dunia. Setelah menang, saya akan menceritakan kepada Anda mengenai kisah saya, apa yang telah saya lalui, semua rintangan-rintangan yang saya hadapi," lanjut petinju kelahiran Watford, Inggris, tersebut.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Firzie A. Idris |
Komentar