Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Timnas U-19 Indonesia Kalah Lagi, Shin Tae-Yong Perhatikan Hal ini

By Imadudin Adam - Selasa, 28 Januari 2020 | 11:05 WIB
Pelatih baru PSSI asal Korea Selatan Shin Tae Yong saat ditemui usai penandatanganan kontrak kerja di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (28/12/2019). Dalam pendandatanganan kontrak itu Shin Tae Yong akan menjadi pelatih Timnas selama 4 tahun kedepan serta mendapat souvenir jersey Timnas In
TRIBUNNEWS/JEPRIMA
Pelatih baru PSSI asal Korea Selatan Shin Tae Yong saat ditemui usai penandatanganan kontrak kerja di Stadion Pakansari, Bogor, Jawa Barat, Sabtu (28/12/2019). Dalam pendandatanganan kontrak itu Shin Tae Yong akan menjadi pelatih Timnas selama 4 tahun kedepan serta mendapat souvenir jersey Timnas In

Tentu tidaklah mudah bagi timnas U-19 Indonesia yang masih berupaya membangun tim.

"Sekali lagi, lawan bermain sungguh-sungguh, mereka menurunkan tim terbaiknya. Tanpa meremehkan kami."

"Jadi dengan begini, saya jadi tahu apa yang harus terus diperbaiki dan apa yang bisa terus ditingkatkan," tutur Shin mengakhiri.

Baca Juga: Dari Piala Oscar Sampai Bisnis, Ini Deretan Fakta Menarik Koba Bryant

Dari tiga hasil laga latih tanding, tim ini terus menunjukkan progres positif, terutama fisik.
Memang, sejak sampai di Thailand, Shin Tae Yong langsung fokus pada latihan fisik.

Timnas U-19 Indonesia masih akan terus melakukan beberapa latih tanding dengan tim-tim Korsel yang berada di Thailand.

Tim ini akan berada di Thailand setidaknya sampai 1 Februari 2020.

Shin Tae-yong memiliki proyek untuk memimpin timnas U-19 Indonesia di Piala Asia U-19 2020 serta Piala Dunia U-20 2021.

Menurut jadwal, Piala Asia U-19 akan diselenggarakan pada Oktober 2020.

 
 
 
View this post on Instagram

Mantan bek Arsenal, Martin Keown, ikut berkomentar mengenai Solskjaer. . #arsenal #ligainggris #premierleague #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X