Menurut laporan itu, official FIFA dan AFC mewawancarai delapan pemain yang bermain dalam pertandingan dan menanyai mereka dengan menunjukkan video dan fakta.
Setelah mengalami tiga kekalahan dalam tiga laga pertama, timnas Myanmar bangkit di bawab besutan Antonie Hey dengan menang melawan Tajikistan dan Mongolia di Grup F.
Selanjutnya, timnas Myanmar kan menghadapi Jepang pada 26 Maret dan Kirgistan pada 31 Maret.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | Fox Sport |
Komentar