Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Masalah Virus Corona, Tim Medis Persib Himbau Pemain Tak Dekati Penonton

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 14 Maret 2020 | 07:00 WIB
Dokter tim Persib Bandung, M. Rafi Ghani saat menjelaskan antisipasi wabah virus Corona.
Dok. Persib Bandung
Dokter tim Persib Bandung, M. Rafi Ghani saat menjelaskan antisipasi wabah virus Corona.

Sang dokter tim menghimbau bobotoh yang sedang kurang enak badan untuk beristirahat dengan baik dan menonton Persib lewat layar televisi dulu hingga kembali fit.

Baca Juga: GP Australia Dibatalkan, Penonton Sudah Antre, Pembalap Tuan Rumah Sedih

Pasalnya, virus corona akan lebih mudah menyerang tubuh seseorang yang tidak dalam kondisi sehat.

Raffi Ghani juga berharap para suporter menggunakan masker saat ke stadion serta mencuci tangan sebelum dan sesudah memasuki stadion.

Di akhir penjelasannya, Raffi Ghani tidak lupa menyampaikan harapannya agar virus ini dapat segera teratasi dan semuanya dapat berjalan normal kembali.

Baca Juga: Di Tengah Wabah Virus Corona, Obor Olimpiade Tokyo 2020 Dinyalakan

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Mikel Arteta dinyatakan positif terpapar Covid-19. . Pusat latihan Arsenal, London Colney, saat ini langsung ditutup. . #arsenal #london #premierleague #ligainggris #superballid #bolastylo #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : SportFEAT.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X