Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Di Rumah Aja? Ini Beberapa Olahraga yang Kalian Bisa Lakukan Guys!

By Imadudin Adam - Selasa, 31 Maret 2020 | 10:00 WIB
Yoga wajah
muhammadshofii
Yoga wajah

2. Zumba

Meski tanpa instruktur, kalian bisa melakukan zumba. Lantas apa saja modalnya? Jika kalian memiliki smart tv, kalian bisa membuka Youtube dan kemudian mencari tutorial zumba dan ikuti gerakannya.

Tapi bagi yang tidak punya smart tv, kalian bisa mengikutinya lewat laptop atau smartphone kok. Dengan begini, kalian tentu bisa tetap bugar.

3. Yoga

Biasanya Yoga membutuhkan instruktur untuk melakukannya dengan benar. Namun dalam kondisi work from home dan mobilitas terbatas, kalian bisa mengikuti video tutorial di internet untuk melakukan Yoga.

Tidak butuh alat dan tentunya untuk melakukan sendiri, disarankan untuk melakukan gerakan-gerakan Yoga yang ringan saja ya.

Untuk Yoga ekstrem seperti Acro Yoga, tidak disarankan dilakukan sendirian di rumah.

4. Wall Pass

Bagi yang punya bola di rumah, salah satu yang bisa kalian lakukan adalah dengan melakukan Wall Pass. Tentunya jangan melakukannya di dalam rumah ya Bolasporter. Kalian bisa melakukannya di halaman depan rumah kalian agar tak terjadi hal yang tak diinginkan.

Bagi yang sudah punya anak cukup besar, kalian bisa melakukannya bersama anak kalian.

 
 
 
View this post on Instagram

Happy 34th birthday to Sergio Ramos. #sergioramos #realmadrid #ligaspanyol #bolasport #bolastylo #sportfeat #superballid #gridnetwork

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : berbagai sumber


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X