"Saya sangat berterima kasih kepada Michelin atas bantuannya walaupun saya cukup marah saat melihat ban baru tersebut sudah digunakan pembalap hebat sejak lama dan saya baru menggunakannya pada akhir musim," imbuh Elias.
Baca Juga: Ini Dia Daftar Pembalap Kuda Hitam F1 Menurut Daniel Ricciardo
Sepanjang karier Elias di MotoGP, memang dirinya tidak mampu menunjukkan performa yang bisa dianggap hebat lainnya.
Pembalap yang satu ini hanya sempat merasakan lima kali podium sebelum akhirnya terdepak ke Moto2 di tahun 2010.
Langsung juara di gelaran Moto2 2010, sebenarnya dia punya kemungkinan kembali ngacir di kelasnya para raja.
Sayang dia kembali tak menemukan gaya membalap terbaiknya di kelas MotoGP.
Saat ini Elias memilih untuk mencoba karier barunya di AMA Superbike Championship.
Baca Juga: Legenda MotoGP Ini Beberkan Satu Persamaanya dengan Marc Marquez
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Crash.net |
Komentar