Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

5 Pesepak Bola Besar yang Diprediksi akan Jadi Pelatih Hebat

By Imadudin Adam - Selasa, 21 April 2020 | 19:10 WIB
Andres Iniesta (Kiri) dan Ivan Rakitic (kanan) saat masih menjadi rekan satu tim di Barcelona.
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Andres Iniesta (Kiri) dan Ivan Rakitic (kanan) saat masih menjadi rekan satu tim di Barcelona.

Meski tak cepat, namun sebagai seorang gelandang Busquets cukup visioner yang membuatnya bisa jadi next Guardiola.

2. Wayne Rooney

Wayne Rooney dan Sir Alex Ferguson berpose saat sama-sama membela Manchester United.
TWITTER.COM/MANUNITEDZONE
Wayne Rooney dan Sir Alex Ferguson berpose saat sama-sama membela Manchester United.

Wayne Rooney memang merupakan seorang penyerang. Tapi pengalamannya di Liga Inggris bisa membantunya menjadi seorang pelatih.

Rooney juga berpengalaman bertanding di level internasional. Tak hanya itu, Rooney juga berpengalaman sebagai pemimpin karena tercatat dia pernah mengemban peran sebagai kapten di Manchester United.

1. Cesc Fabregas

Eks gelandang Barcelona yang kini berseraga AS Monaco, Cesc Fabregas.
TWITTER.COM/BARCAUNIVERSAL
Eks gelandang Barcelona yang kini berseraga AS Monaco, Cesc Fabregas.

Cesc Fabregas merupakan pesepak bola yang sudah malang melintang di industri tertinggi sepak bola dunia.

Dia pernah ditukangi oleh Arsene Wenger, Pep Guardiola, Jose Mourinho, dan Vicente del Bosque. Dengan begini Fabregas memiliki pemikiran-pemikiran mantan bosnya.

Belum lagi dia juga pernah bermain dengan sejumlah pesepak bola top seperti Thierry Henry, Gilberto Silva, dan Patrick Vieira.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Imadudin Adam
Sumber : sportskeeda


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X