Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Inilah 3 Orang yang Paling Dibenci Bos UFC, Saking Bencinya Pilih Mati Ketimbang Bertemu

By Fiqri Al Awe - Minggu, 3 Mei 2020 | 04:00 WIB
Presiden UFC, Dana White, rupanya punya 3 sosok orang yang sangat dibenci.
TWITTER.COM/BLEACHERREPORT
Presiden UFC, Dana White, rupanya punya 3 sosok orang yang sangat dibenci.

Melihat hal tersebut, tentu orang nomor satu di UFC ini merasa tidak suka.

Baca Juga: Terungkap! Conor McGregor Minta Ampun saat Dicekik Khabib Nurmagomedov

Pada akhirnya White memberikan surat pencabutan larangan kepada Helwani pada MMA Hours Episode 333.

Berbeda dengan Helwani, permasalahan White dengan petinju Oscar De La Hoya sedikit unik.

Melihat petarung UFC, Conor McGregor, melakoni duel dengan petinju Floyd Mayweather rupanya membuat De La Hoya ingin ikut-ikutan.

Tidak tanggung-tanggung, petinju asal Amerika tersebut bahkan langsung memasang target melawan petarung UFC, Tito Ortiz dan Chuck Liddel.

Baca Juga: VIDEO - Gila! Rekor MMA, Petarung Ini Cuma Butuh 6 Detik Meng-KO Lawannya

Saking marahnya White saat itu, dia sampai menyebut sosok De La Hoya sebagai 'tukang nyabu'.

Sementara itu, perselisihan bos UFC ini dengan Tito Ortiz menjadi yang paling ganas.

Pasalnya White sampai menantang Ortiz untuk bertarung tinju pada tahun 2017.

Dalam sebuah wawancara, White bahkan mengaku dirinya sudah sempat saling gebuk dengan Ortiz saat berada di pesawat yang sama.

Baca Juga: Bukan Anak Usia 16 Tahun, Ini Sosok Bocah yang Buat Khabib Nurmagomedov Tak Berdaya

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : essentiallysports.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X