Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

FOTO - Ngeri! Deretan Wajah Petarung yang Remuk Pasca UFC 249

By Fiqri Al Awe - Senin, 11 Mei 2020 | 15:09 WIB
Petarung UFC asal Amerika Serikat, Tony Ferguson yang harus remuk wajahnya saat UFC 249 kemarin (10/5/2020).
TWITTER/BTSPORTUFC
Petarung UFC asal Amerika Serikat, Tony Ferguson yang harus remuk wajahnya saat UFC 249 kemarin (10/5/2020).

Setelah dilakukan pemeriksaan, bahkan tulang rongga mata Tony didapati remuk dan dengan demikian dia harus dirawat di rumah sakit.

Tony Ferguson (kiri) dengan luka robek dibawah matanya pasca UFC 249 tengah berfoto bersama sang Istri.
instagram.com/tonyfergusonxt
Tony Ferguson (kiri) dengan luka robek dibawah matanya pasca UFC 249 tengah berfoto bersama sang Istri.

2. Niko Price

Bersua dengan Vicente Luque pada UFC 249, Price langsung menerapakan strategi menyerang sejak awal ronde.

Sang lawan juga tidak kalah semangat melancarkan pukulan demi pukulan ke arah Price.

Namun, secara gaya bertarung Luque memang lebih unggul dari segi kombinasi dibandingkan Price.

Hasilnya Price yang sudah bercucuran darah pada ronde ketiga, langsung membuat wasit Jason Herzog menghentikan jalannya laga.

Setelah dilakukan perawatan, Price harus mendapati beberapa jahitan di sekitar matanya.

Baca Juga: Dipukuli Justin Gaethje 143 Kali di UFC 249, Rongga Mata Tony Ferguson Remuk

Wajah Niko Price yang nampak lebam setelah dihajar VIcente Luque pada UFC 249 kemarin (10/5/2020) siang waktu Indonesia.
instagram.com/hybridufc
Wajah Niko Price yang nampak lebam setelah dihajar VIcente Luque pada UFC 249 kemarin (10/5/2020) siang waktu Indonesia.


Editor : Imadudin Adam
Sumber : Instagram, bjpenn.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X