"Tetapi pada hari Jumat pagi, mereka memberikan saya motor yang sangat berbeda," imbuhnya.
Tidak heran jika Rossi sangat putus asa dengan motornya kala itu.
Baca Juga: Mengejutkan! Juara MotoGP 2020 Bukan Lagi Prioritas Buat Marc Marquez
Pasalnya pada seri Jerez sebelumnya, Rossi yang tengah dalam pace terbaiknya justru harus mengakhiri balapan di tengah trek.
Masalah mesin menjadi alasan dirinya dinyatakan tidak melanjutkan balapan pada seri pembuka MotoGP 2020 tersebut.
Seusai balapan, nampak betul kekecewaan yang tidak bisa ditutupi oleh Rossi.
Dirinya bahkan sempat memberikan kritik pedas kepada Yamaha yang ia nilai kurang percaya padanya.
Namun dengan hasil MotoGP Andalusia 2020 kemarin, sepertinya perjalanan Rossi di musim ini bakal semakin menarik.
Baca Juga: MotoGP Andalusia 2020 - Inilah Arti Podium yang Diperoleh Valentino Rossi
Editor | : | Imadudin Adam |
Sumber | : | Corsedimoto.com |
Komentar