Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Coba Hentikan Wasit UFC yang Biarkan Petarung Sekarat Dihabisi, Komentator Terancam Dipecat

By Fiqri Al Awe - Sabtu, 1 Agustus 2020 | 13:20 WIB
Wasit veteran UFC, Herb Dean (kiri) tengah disentil oleh komentator Dan Hardy (kanan).
twitter.com/MrMWellsArt
Wasit veteran UFC, Herb Dean (kiri) tengah disentil oleh komentator Dan Hardy (kanan).

"Anda akan kehilangan pekerjaan. Anda tidak akan pernah bekerja untuk saya lagi jika melakukannya," imbuh sang bos.

Baca Juga: Wasit UFC yang Biarkan Petarung Dihabisi Saat Sekarat Dinilai dalam Keadaan Sulit

White sendiri sadar betul bahwa kinerja wasit UFC akan selalu mendapatkan kritik pedas dari siapa saja karena tugas mereka sangat berat.

"Kita selalu mengkritik soal penjurian setiap waktu. Wasit adalah yang paling penting karena mereka adalah pemberi respons pertama," ungkapnya.

"Mereka adalah orang pertama yang harus mengambik keputusan di sana. Jika mereka tidak melakukannya, maka kita kemudian yang bicara. Seperti itulah budaya yang terjadi sekarang, tetapi hal tersebut jelas menyalahi beberapa aspek," imbuh White.

Terlepas dari hal ini, tidak hanya di UFC, polemik wasit dengan petarung juga terjadi di ajang lain.

Pada ajang UAE Warriors, seorang wasit veteran justru diamuk petarung yang menolak duelnya dihentikan.

Baca Juga: VIDEO - Menolak Dipisah saat Cekik Lawan, Petarung Ini Malah Serang Wasit

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : MMAFighting.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X