Baca Juga: Dari Gebuk-gebukan di Arena Perempuan UFC, Amanda Nunes Keruk Rp45 Miliar
@NinaAnsaroff getting ready for delivery the baby ???????? Na preparação para o parto. ???? pic.twitter.com/1U1H5cXM8v
— Amanda Nunes (@Amanda_Leoa) July 28, 2020
Hal tersebut juga dibenarkan sang partner, Amanda Nunes, yang tidak akan memaksa Ansaroff untuk langsung kembali berduel.
"Menurut saya, ini bisa terlalu cepat. Dia harus menunggu lebih lama lagi," ungkapnya.
"Tidak ada yang pergi ke mana-mana, apa yang terjadi juga bakal terjadi," imbuhnya.
Tampil di kelas jerami UFC, Ansaroff sukses menggondol rekor 10 kali menang dalam 16 kali naik ke oktagon.
Petarung asal Amerika Serikat ini terakhir tampil pada Juni tahun lalu, berhadapan dengan Tatiana Suarez.
Sayang pada pertarungan tersebut, Ansaroff harus rela rekor kemenangan berturut-turut yang ia jaga terenggut.
Baca Juga: VIDEO - Jangan Cari Gara-gara! Amanda Nunes Hajar KO Holly Holm, Ronda Rousey, dan Cris Cyborg
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Twitter, thesun.co.uk |
Komentar