Tidak hanya menepi bertarung, label-label kebencian melekat pada TJ Dillashaw usai polemik tersebut mengantam.
Meski berhasrat besar, menariknya Yan tidak mau terlalu berharap pada duel imipiannya melawan TJ Dillashaw.
"Ini semua terserah UFC, Anda tahu semuanya tergantung apa yang mereka inginkan. Jika semua aman-aman saja, maka saya siap bertarung dengan Dillashaw kapan saja," ungkap Yan dilansir Juara.net dari Low Kick MMA.
"Mari kita pastikan Dillashaw tidak menggunakan barang terlarang dalam duel kali ini," sambungnya.
Baca Juga: Kembali Usai Dicekal 2 Tahun, Jagoan Ini Rindu Meski Dibenci Seisi UFC
View this post on Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | lowkickmma.com, Championat |
Komentar