Baca Juga: Hasil UFC 258 - Korban Petarung Paling Seram Bangkit, Kunci Juara Dunia Brazilian Jiu-jitsu
Tinju Barber meleset dan Grasso malah sukses mendaratkan satu pukulan untuk mengakhiri ronde pamungkas.
Barber kelihatannya unggul di ronde ketiga, tetapi masih gagal mengejar ketertinggalan di dua ronde sebelumnya.
Juri memberikan kemenangan angka mutlak buat Alexa Grasso dengan ketiga pengadil sama-sama punya poin 29-28.
Grasso mendapatkan kemenangan keduanya berturut-turut setelah pindah ke kelas terbang.
Bagi Barber, hasil ini jelas merusak impiannya menjadi juara dunia termuda.
Tidak mungkin bagi dia untuk menantang sang juara kelas terbang, Valentina Shevchenko, sebelum tahun ini selesai.
Baca Juga: Hasil UFC 258 - Di-Conor McGregor-Kan, Kombo Jagoan Muslim Ini Lebih Kuat
???? ALEXA GRASSO!
???????? @AlexaGrasso showed why she can be a nightmare at 125. #UFC258 pic.twitter.com/LpQjUrXljt
— UFC (@ufc) February 14, 2021
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Fox Sports |
Komentar