Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pendepaknya Juara MotoGP Doha 2021, Begini Komentar Singkat Valentino Rossi

By Fiqri Al Awe - Senin, 5 April 2021 | 17:00 WIB
Pembalap, Valentino Rossi memberikan komentar terkait kemenangan pendepaknya, Fabio Quartararo pada MotoGP Doha 2021.
MOTOGP
Pembalap, Valentino Rossi memberikan komentar terkait kemenangan pendepaknya, Fabio Quartararo pada MotoGP Doha 2021.

Selanjutnya, Rossi dan kawan-kawan bakal bertolak ke Eropa untuk melanjutkan seri balapan MotoGP 2021.

Angin segar berembus bagi Rossi mengingat kembalinya MotoGP ke Eropa bakal dibuka di sirkuit favoritnya, Portimao.

Menariknya, Rossi tidak mau terlalu senang dengan hal tersebut.

"Di sana ada trek yang saya sukai, tetapi balapan itu tetap sulit untuk diprediksi," kata Rossi.

"Dalam teori, seharusnya itu menjadi lebih baik. Tetapi, di atas itu saya berharap kita dapat melihat balapan normal yang mana COVID-19 tak mampu membuat balapan dibatalkan atau malah memaksa kami membalap di sirkuit yang sama dua kali," imbuhnya.

Sebagai tambahan informasi, pembalap Petronas Yamaha SRT lainnya, Franco Morbidelli, finis empat tempat lebih baik ketimbang Rossi pada MotoGP Doha 2021, yakni di tempat ke-12.

Baca Juga: Hasil Kualifikasi MotoGP Doha 2021 - Ducati Gila-gilaan, Debutan Rebut Pole Position

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom)

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : GPOne.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X