Robert Whittaker akan tampil di UFC Vegas 24 dengan mengantongi dua kemenangan beruntun.
Setelah kekalahan di tangan Israel Adesanya pada UFC 243, Whittaker sudah mengalahkan Darren Till dan Jared Cannonier dengan keputusan angka.
Robert Whittaker juga memiliki kemenangan penting atas lawan seperti Yoel Romero, Jacare Souza, Derek Brunson, Uriah Hall, dan Brad Tavares.
Baca Juga: Hati-hati Kelvin Gastelum! Malaikat Maut Sudah Catat Waktu Kematian
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | bjpenn.com, mmajunkie.com |
Komentar