Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lumayan, Petinju YouTuber Coba Gebuki Floyd Mayweather 200 Kali

By Dwi Widijatmiko - Selasa, 8 Juni 2021 | 07:00 WIB
Laga tinju ekshibisi antara Logan Paul vs Floyd Mayweather, Minggu (6/6/2021).
TWITTER @SHOWTIMEBOXING
Laga tinju ekshibisi antara Logan Paul vs Floyd Mayweather, Minggu (6/6/2021).

Dari 217 percobaan, hanya 28 pukulan Paul yang mendarat dengan akurasinya hanya mencapai 13%.

Di lain pihak, dari 107 upaya pukulan, Mayweather mendaratkan 43 yang berarti akurasinya sampai 40%.

"Dia sulit dipukul," ujar Paul soal Mayweather.

Kendati demikian, mencoba mendaratkan lebih dari 200 pukulan saat menghadapi legenda tinju sekaliber Mayweather dianggap sebagai kesuksesan tersendiri bagi Paul.

"Mulai sekarang, saya tidak ingin ada lagi yang memberitahu saya bahwa ada hal-hal yang tidak mungkin dicapai," tukas Paul.

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : essentiallysports.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X