Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mujur! Floyd Mayweather Versi Muda Bisa Jadi Mimpi Buruk Logan Paul

By Hernindya Jalu Aditya Mahardika - Sabtu, 12 Juni 2021 | 20:00 WIB
Duel tinju ekshibisi antara Floyd Mayweather dan YouTuber Logan Paul di Hard Rock Stadium, Amerika Serikat, pada Senin (7/6/2021) pagi WIB
AFP/CLIFF HAWKINS
Duel tinju ekshibisi antara Floyd Mayweather dan YouTuber Logan Paul di Hard Rock Stadium, Amerika Serikat, pada Senin (7/6/2021) pagi WIB

Paul melanjutkan bahwa dirinya mengklaim tidak ingat saat menerima pukulan dari Mayweather selama duel berlangsung.

Artis YouTube ini sadar bahwa dirinya terkena pukulan namun dia sama sekali tidak bisa mengingat kejadiannya.

"Saya tahu dia memukul dengan beberapa pukulan yang bersih, tetapi sampai hari ini, saya tidak tahu caranya."

"Saya tidak ingat melihat pukulan itu. Semua hal yang saya ingat adalah sebuah kekuatan menghajar wajah saya," pungkas Paul.

Setelah duel tinju ekshibisi dengan Floyd Mayweather berakhir, Logan Paul berencana ingin melakukan duel di arena MMA.

Meski belum pasti keinginan tersebut akan diwujudkan dalam waktu dekat, kompetisi Bellator MMA melalui sang bos, Scott Coker, siap menerima kehadiran Logan Paul menjadi jagoan mereka.

Memiliki latar belakang sebagai pegulat amatir dan mampu tampil apik menghadapi Floyd Mayweather membuat Scott Coker kepincut mendatangkan Logan Paul ke Bellator MMA.

Baca Juga: Dalang Kerusuhan Khabib-McGregor Ingin Sambut Petinju YouTuber di MMA

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh BolaSport.com (@bolasportcom)

 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : sportskeeda.com, YouTube


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X