"Saya terlahir kompetitif. Saya suka meraih kemenangan dibanding mengendarai sebuah kendaraan."
"Mengendarai kendaraan dulu berarti sebagai alat untuk meraih kemenangan," jelas Jorge Lorenzo.
Setelah memutuskan untuk pensiun, sekarang Jorge Lorenzo lebih aktif menjadi seorang YouTuber.
Melalui channel miliknya di YouTube, yakni Jorge Lorenzo Official dengan kontennya 99 Seconds, pembalap asal Spanyol menjadi sosok analis untuk kompetisi balapan MotoGP.
Beberapa kali Jorge Lorenzo menguraikan pendapatnya melalui YouTube dengan blakblakan mengomentari performa pembalap di MotoGP 2021.
Baca Juga: MotoGP Jerman 2021 - Bos Honda Dibuat Pesimistis soal Marc Marquez
Lihat postingan ini di Instagram
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | GPOne.com |
Komentar