Seperti diketahui, Vicente Luque adalah petarung yang bertipe striking.
Gaya ini berlawanan dari pendekatan bertarung Michael Chiesa.
Selain itu, The Silent Assassin, julukan Luque, sukses membuat catatan sangar dengan 18 finish dari 20 kemenangan yang dilakoninya.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Juara.net |
Komentar