Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Finis Terhebat, Adik dan Pembalap Cupu KTM Harus Terima Kasih pada Valentino Rossi

By Reinaldo Suryo Negoro - Selasa, 17 Agustus 2021 | 19:45 WIB
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, saat mengumumkan rencana pensiun dalam konferensi pers jelang MotoGP Styria, Kamis (4/8/2021).
MOTOGP.COM
Pembalap Petronas Yamaha SRT, Valentino Rossi, saat mengumumkan rencana pensiun dalam konferensi pers jelang MotoGP Styria, Kamis (4/8/2021).

“Di grup kami, saya pikir Luca ingin masuk pit. Tetapi setelah dia melihat saya lanjut, juga Lecuona melihat saya lanjut membalap, saya pikir mereka mengubah pikiran dan ikut dengan saya."

"Jadi, saya pikir mereka harus mengucapkan terima kasih," pungkas The Doctor seperti dilansir Juara.net dari Crash.net.

Valentino Rossi sendiri sebenarnya sempat membuat harapan penggemarnya membumbung tinggi.

Momen itu terjadi saat pembalap nomor 46 itu bisa masuk posisi podium di urutan ketiga.

Namun, hujan yang semakin derasnya membuatnya diasapi pembalap-pembalap yang ngegas lebih berani darinya di saat-saat terakhir.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Juara.net, Crash.net


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X