Tidak sekadar petarung berpengalaman, jagoan yang ditantang Lee ini adalah preman divisi tersebut, Nate Diaz.
Tidak hanya Nate Diaz, Kevin Lee juga menyebut Nick Diaz sebagai petarung yang ingin ditantangnya.
"Sangat menyenangkan untuk memasukkan nama saya ke divisi ini akhirnya," kata Kevin Lee.
"Anda punya Nick Diaz, Anda punya Nate Diaz, yang akan sangat bagus."
Selain kedua preman itu, Kevin Lee juga berniat untuk melawan raja kelas welter, Kamaru Usman.
Di samping itu, Lee juga membuka peluang berduel dengan Jorge Masvidal dan Colby Covington.
"Kamaru Usman, jelas, dia yang nomor satu sekarang, pound-for-pound."
Baca Juga: UFC Vegas 35 - Lawan Tanpa Ranking Malah Bantu Karier Kevin Lee
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Sportskeeda |
Komentar