Pasalnya, Dixon hanya duduk di posisi ke-21 dalam kombinasi dua sesi latihan bebas.
"Semua terjadi begitu cepat pada awalnya," kata Jake Dixon seperti dilansir Juara.net dari Crash.net.
"Saya bahkan tidak bisa menyesuaikan tuas rem depan sampai semuanya melambat sedikit."
"Tetapi, setelah 2-3 lap, saya mulai sangat menikmatinya."
Jake Dixon juga membahas mengenai pembalap dari pabrikan rival, Marc Marquez.
Pembalap berusia 25 tahun mengatakan bahwa dia sempat dibantu pembalap Honda itu di sisa putaran.
"Saya disalip beberapa pembalap yang sangat cepat di beberapa putaran pertama, salah satunya adalah Marc Marquez."
Baca Juga: Soal Keputusan Berpindah Tim di Ujung Karier, Begini Jawaban Valentino Rossi
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Crash.net |
Komentar