Meskipun begitu, pelatih asal Meksiko ini menyebut Usman Nurmagomedov masih memiliki kekurangan ketimbang jagoan-jagoan yang pernah menjadi juara.
"Tetapi, dia tidak memiliki pikiran seseorang seperti Khabib, Cain Velasquez, DC."
"Khabib dan saya telah melatih mentalnya. Kami sedikit lagi akan berhasil membuatnya demikian," pungkas pria berusia 51 tahun.
Usman Nurmagomedov tengah bersiap untuk melakoni duel ketiganya di Bellator.
Petarung yang tercatat belum pernah terkalahkan dalam 13 laga ini akan berduel dengan Patrik Pietila di Bellator 269 pada 23 Oktober mendatang.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Sportskeeda |
Komentar