Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Aksi Conor McGregor Sumber Inspirasi Khamzat Chimaev Obrak-abrik MMA

By Reinaldo Suryo Negoro - Sabtu, 30 Oktober 2021 | 14:00 WIB
Khamzat Chimaev, meng-KO Gerald Meerschaert dalam 17 detik di UFC Fight Night 178, Minggu (20/9/2020) pagi WIB.
TWITTER @UFCNEWS
Khamzat Chimaev, meng-KO Gerald Meerschaert dalam 17 detik di UFC Fight Night 178, Minggu (20/9/2020) pagi WIB.

 

"Saya sedang menonton dia melawan Aldo."

"Saya sedang duduk di malam hari dan bekerja."

"Saya beristirahat selama 15 menit dan menyaksikan pertarungannya."

"Saya lantas berpikir jika orang-orang menghasilkan begitu banyak uang seperti jutaan dolar dengan hal-hal ini, mengapa saya tidak melakukannya?"

"Saya seorang petarung, seorang pendekar, dan saya memiliki sesuatu yang istimewa di dalam diri."

"Saya harus menemukan caranya dan mengeluarkan ini untuk ditunjukkan kepada orang-orang," pungkas petarung berdarah Cechnya.

Langkah Khamzat Chimaev untuk menjalani karier sebagai petarung MMA ini agaknya memang keputusan tepat.

Baca Juga: Khamzat Chimaev Siap Bentrok dengan Israel Adesanya jika Hal Ini Terjadi

 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportskeeda


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X