Setelah tes di Jerez, pembalap seperti Mir akan libur sampai pengujian berikutnya di Sepang, Malaysia, pada Februari.
Dengan begitu, menjadi tugas dari para insiyur Suzuki untuk bekerja selama musim dingin dan membuat motor siap melaju di MotoGP 2022.
"Saya merasa ada sesuatu yang berubah secara positif. Suzuki bekerja sangat keras dan saya bahagia melihat perkembangannya."
"Saya belum bisa melihat performa sebenarnya dari motor, tetapi sensasinya bagus."
"Tes berikutnya akan sangat penting. Saya merasa optimistis," pungkas juara dunia MotoGP 2020 ini.
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | tuttomotoriweb.it |
Komentar