Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengagetkan! Kamaru Usman Bakal Tekuni Profesi Ini jika Bukan Jadi Petarung

By Reinaldo Suryo Negoro - Senin, 22 November 2021 | 11:00 WIB
Momen Khabib Nurmagomedov (kiri), Kamaru Usman (tengah) dan Henry Cejudo (kanan) menyaksikan rekor KO tercepat di UFC 239, oleh Jorge Masvidal.
talksport.com
Momen Khabib Nurmagomedov (kiri), Kamaru Usman (tengah) dan Henry Cejudo (kanan) menyaksikan rekor KO tercepat di UFC 239, oleh Jorge Masvidal.

Akan tetapi, tidak demikian dengan petarung berjulukan The Nigerian Nightmare.

Dalam sebuah wawancara, Kamaru Usman mengatakan bahwa dia sebenarnya tidak suka bertarung.

Pastinya kemudian terbesit sebuah pertanyaan di benak publik.

Jika Kamaru Usman tidak menjadi petarung, maka profesi apa yang akan ditekuninya?

Dalam waawncara dengan Ebuka Obi-Uchendu dalam kanal Youtube BOUNCE, Usman menjawab pertanyaan itu.

Jawaban petarung dengan rekor 20-1 ini terbilang mengejutkan.

Pasalnya, dengan keberingasannya di oktagon, Kamaru Usman mengatakan bahwa dia ingin menjadi konselor atau pembimbing pernikahan.

"Mungkin menjadi konselor," kata Kamaru Usman seperti dilansir Juara.net dari Sportskeeda.

Baca Juga: Hasil UFC Vegas 43 - Ditonton Kamaru Usman, Sean Brady Menuju Rekor Khabib Nurmagomedov

 


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Sportskeeda


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X