"Kekuatannya selalu menyerang lawan secara psikologis. Ketika orang lain menyerangnya, mereka akan dicap penjahat dan agresif."
"Jadi persepsi yang berbeda telah dibuatnya. Saya sedih dengan hal itu," ujar Marco Melandri kepada DAZN.
Siapa pun yang pernah bersaing dengan Valentino Rossi sadar akan tekanan yang diberikan penggemarnya jika terlibat masalah dengan sang idola.
Semua rival Valentino Rossi pernah merasakan hal itu dan pembalap terakhir yang mengalami tekanan itu adalah Marc Marquez.
Cedera yang menimpa Marquez di musim 2020 dan akhir 2021 bahkan dianggap para penggemar The Doctor jadi karma karena si pembalap mengagalkan raihan gelar juara dunia kesepuluh sang idola.
Baca Juga: Bukan Kecepatan, Ini Hal Terpenting bagi Murid Valentino Rossi di Tes Jerez
View this post on Instagram
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | DAZN, tuttomotoriweb.it |
Komentar