"Saya tahu dia berucap di media sosial seperti: 'Saya harap sparring yang kita lakukan membantu Anda di pertarungan tersebut'."
"Hal ini langsung membuat saya bersemangat. Dia adalah legenda dari olahraga ini," sambungnya.
Kemenangan George Kambosos atas Teofimo Lopez pada 27 November lalu menariknya juga disambut sangat positif oleh Manny Pacquiao.
Melalui media sosialnya, Pacquiao mengaku bangga dengan pencapaian Kambosos.
Dalam kalkulasi Manny Pacquiao, setidaknya mereka berdua telah menggelar latih tarung bersama selama ratusan ronde.
"Selamat temanku, George Kambosos atas kemenangannya yang epik!," ketik Manny Pacquiao.
"Anda banyak membantu saya pada pertarungan-pertarungan saya sebelumnya."
"Saya harap ratusan ronde latihan bersama kita ada yang membantu Anda malam ini (saat melawan Teofimo Lopez)."
"Saya bangga pada Anda," tutupnya.
Congratulations to my friend, @georgekambosos, on an epic win! You helped me in so many of my past fights, I hope our hundreds of rounds of sparring helped you in some way tonight. I’m proud of you. #LopezKambosos
— Manny Pacquiao (@MannyPacquiao) November 28, 2021
Baca Juga: Seperti Manny Pacquiao, Petinju Indonesia Daud Yordan Mau Terjun ke Politik
View this post on Instagram
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | middleeasy.com |
Komentar