Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Sulit Jadi Penantang Gelar, Mantan Bos Marc Marquez Berharap Andrea Dovizioso Dapatkan Ini di MotoGP 2022

By Reinaldo Suryo Negoro - Kamis, 27 Januari 2022 | 19:00 WIB
Bersama Yamaha, Andrea Dovizioso diyakini bisa menjinakkan MotoGP 2022 karena memiliki sifat perfeksionis
Instagram/AndreaDovizioso
Bersama Yamaha, Andrea Dovizioso diyakini bisa menjinakkan MotoGP 2022 karena memiliki sifat perfeksionis

Suppo juga mengatakan bahwa pembalap dengan nomor 04 akan mengalami kesulitan menyesuaikan diri dengan Yamaha.

Kendati demikian, mantan direktur pemasaran Ducati Corse mengharapkan Dovizioso mendapatkan hal lain di MotoGP 2022.

Pria yang juga pernah menangani Marc Marquez ini berharap juara dunia kelas 125cc tahun 2004 ini mendapatkan kepuasan.

"Sulit untuk melihat Dovi sebagai penantang gelar," katanya seperti dilansir Juara.net dari Motosan.es.

"Tetapi, saya berharap dia bisa mendapatkan kepuasan."

"Dia adalah pembalap yang telah berkompetisi selama 8 tahun dengan motor yang benar-benar kebalikan dari Yamaha."

"Dia akan mengalami kesulitan menyesuaikan diri."

"Saya melihat sulit bagi Andrea untuk mengalahkan Fabio Quartararo atau Franco Morbidelli," pungkas Livio Suppo.

Baca Juga: Tak Sesangar Valentino Rossi atau Marc Marquez, Aleix Espargaro Kagumi Pembalap Paling Tua MotoGP 2022 Karena Ini


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Motosan.es


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X