"Takaaki Nakagami menjalani simulasi balapan yang sangat hebat."
“Jadi, empat pembalap Honda sangat cepat. Anda bisa melihat motornya bekerja dengan cara yang berbeda."
Fabio Quartararo lantas dimintai pendapat soal perbandingan motor Honda dan pabrikannya sendiri, Yamaha.
Quartararo tidak memberikan banyak komentar lantaran tidak mengendarai motor tersebut.
Namun, pembalap berjulukan Si Setan ini mencoba mengidentifikasi perbedaannya hanya dari melihat.
“Saya tidak mengendarai motor itu, tetapi yang pasti trail braking motor itu terlihat sangat bagus."
"Saya melihat Marc mengerem dengan sangat kuat. Bagi saya, karakteristik mesinnya berbeda."
“Saat kami meluncur, motor kami tidak berhenti dan tidak berbelok."
Baca Juga: Juarai Moto2 di Tahun Perdana, Pedro Acosta Sudah Dinanti Si Setan di MotoGP 2023
Editor | : | Dwi Widijatmiko |
Sumber | : | Crash.net |
Komentar