Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bos Yamaha Singkap Tumbal Potensial Toprak Razgatlioglu ke MotoGP

By Reinaldo Suryo Negoro - Kamis, 24 Maret 2022 | 21:00 WIB
Pembalap WSBK, Toprak Razgatlioglu terciduk foto bareng bos Yamaha, Lin Jarvis di MotoGP Austria 2021, pertanda apa?
Instagram.com/yamahamotogp
Pembalap WSBK, Toprak Razgatlioglu terciduk foto bareng bos Yamaha, Lin Jarvis di MotoGP Austria 2021, pertanda apa?

Murid Valentino Rossi adalah juara dunia Moto2 2017 dan runner-up MotoGP 2020.

Namun, Lin Jarvis selaku Bos Yamaha sudah membuat keputusan terkait perpindahan Toprak Razgatlioglu ke MotoGP.

Lin Jarvis mengatakan Toprak Razgatlioglu bisa saja menggantikan posisi Fabio Quartararo di tim utama.

Hal ini bisa terjadi jika pembalap berjulukan El Diablo atau Si Setan memutuskan untuk tidak memperpanjang kontrak dengan Yamaha.

"Ya, setiap pembalap ingin berada di tim pabrikan," kata Lin Jarvis seperti dilansir Juara.net dari Speedweek.

"Toprak bersama Yamaha di World Superbike Team."

"Tentu saja dia mengincar tempat di Tim pabrikan Yamaha MotoGP."

"Tetapi, kita hanya bisa membicarakan hal itu jika ada kursi yang tersedia."

Baca Juga: Toprak Razgatlioglu Dipercaya Bakal Cepat Beradaptasi di Ajang MotoGP


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X