Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Finis di Urutan ke-14 MotoGP Argentina 2022, Jack Miller: Ini Kesalahan Grup

By Reinaldo Suryo Negoro - Sabtu, 9 April 2022 | 06:45 WIB
Pembalap Ducati Lenovo, Jack Miller
TWITTER.COM/DUCATICORSE
Pembalap Ducati Lenovo, Jack Miller

"Kami tidak bisa bekerja melalui semua area dalam pengujian pramusim."

Kendati demikian, Jack Miller menegaskan bahwa tidak ada pihak personal yang bisa disalahkan.

Menurut pembalap dengan nomor start 43, problem yang terjadi di Sirkuit Termas de Rio Hondo adalah kesalahan grup.

Baca Juga: MotoGP Argentina 2022 - Insiden dengan Jack Miller, Fabio Quartararo Angkat Bicara

Jack Miller pun menegaskan bahwa grupnya kalah sebagai tim dan menang sebagai tim.

"Anda menang sebagai tim dan kalah sebagai tim."

"Problem itu adalah kesalahan grup, sama seperti masalah teknis di Qatar bukan karena saya, mekanik, tetapi tim."

"Itu adalah kesalahan seluruh grup."

"Menempatkan semuanya pada satu orang tidak benar."

"Balapan terakhir terasa seperti yang terburuk dalam karier saya."


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : Speedweek.com


Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Close Ads X